Koneksi Internet pake Handphone Sony Ericsson

Koneksi Internet pake Handphone Sony Ericsson

Buat rekan-rekan yang tidak punya
koneksi internet atau kesulitan mencari koneksi internet seperti saya.
menggunakan layanan dari salah satu penyedia telekomunikasi mahalnya minta ampun ditambah
koneksi yang lambat. Akhirnya saya coba-coba menggunakan koneksi via
ponsel. Kecepatan yang saya dapat lumayan sampai 115,2 kbps dan itu juga tergantung sinyal
yang didapat dan kualitas modem dari ponsel yang digunakan. Saya menggunakan
komputer Pentium(R) 4 CPU 1.80 Ghz, RAM 512 Mb, Ponsel Sony Ericsson
W550i (sebenarnya sih bisa buat semua hp sama aja), Kartu Prabayar axis (GPRS).Saya menggunakan axis karena provider yang satu ini sedang memberikan
promosi(sampai 31 agustus 2008), yaitu hanya 0,1/kb yang dihitung setiap 10kb dan hanya untuk 10Mb perhari
dan selebihnya 1/kb. saya menyiasatinya dengan membeli sekitar 5 buah perdana
jadi begitu hampir mendekati 10mb ganti dengan kartu axis yang lain.
kelebihannya kita bisa koneksi internet kapan saja dimana saja,
tanpa harus berangkat dulu cari warnet atau cari jaringan telephone.
Kalo misal ada kepentingan kirim email tengah malam gimana coba, belum
jalannya, tidak ada kendaraan wah susah.
Mendingan dari rumah bisa sambil ngupi ama ngeruti(makan roti).....

Berikut langkah-langkah membuat koneksi ke internet :
  • Install driver Sony Ericsson W550i (driver modemnya saja tidak
    keseluruhan dengan PC Suitenya) pada komputer anda,
    ini juga bisa buat semua hp.

  • Install software MobTime Cell Phone Manager 2006 (silahkan
    download disitus resminya atau cari di Google)

  • Aktifkan fasilitas GPRS dengan mengirim SMS dengan format
    data<spasi>se W550i dan kirim ke 2288, tunggu
    beberapa saat sampai ada balasan.

  • Jika ada balasan yang meminta kita untuk menginstal
    fasilitas GPRS ketik passcode 1234
    tekan ok, maka secara otomatis settingan GPRS pada HP kita sudah jadi
    dan siap digunakan (saya tidak merubah settingan pada ponsel setelah
    proses penginstalan)

  • Hubungkan ponsel dengan komputer

  • Aktifkan MobTime Cell Phone Manager 2006 tunggu beberapa
    saat
    hingga software ini mengenali ponsel kita, jika sudah dikenali tutup
    software ini

  • Aktifkan software Dialup Internet dari menu
    Programs=>Cell Phone Manager

  • Kemudian klik toolbar yang ada gambar tambahnya (+) seperti
    dibawah ini dan isi seperti dibawah ini :

  • Isikan data berikut Name : Bebas saja, APN :
    axis,
    Phone Number : *99***1#, User Name :axis, Password : 123456

  • Setelah settingan ini jadi klik OK dan klik toolbar
    Dial-up, dan anda telah terhubung……..

  • kalo sekedar browsing or surfing aja sih bisa lama………..
    chatting jg bisa……….. .jika pulsa habis koneksi
    putus………………beli
    lagi…………
  • Gunakan Browser Firefox saja biar cepat

  • semoga internet makin murah…………&helli
  • >

    0 comments: